|
Terpopuler | + |
Kuantan Singingi - Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kuansing tahun 2024, Polres Kuantan Singingi atau Polres Kuansing meningkatkan kesiagaannya terhadap penyebaran ujaran kebencian dan hoaks yang dapat mengganggu proses demokrasi. Kenaikan penggunaan akun palsu dan media online yang dikaitkan dengan pasangan calon tertentu, serta penyebaran konten bernuansa kebencian via grup WhatsApp dan media sosial lain, menjadi sorotan utama. AKBP Pangucap Priyo Soegito, Kapolres Kuansing, telah
Sat Samapta Polres Dumai Gelar “Cooling System” Jelang Pemilu 2024: Cegah Hoax dan Jaga PersatuanMenjelang Pemilu Serentak 2024, Sat Samapta Polres Dumai menggelar kegiatan “Cooling System” berupa Forum Diskusi Group (FDG) di Jln. Muslim, Kelurahan Tanjung Palas, Kota Dumai, pada 15 September 2023. Kegiatan ini merupakan bagian dari Operasi Mantap Praja Lancang Kuning 2024 Polres Dumai, yang bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat menjelang pesta demokrasi tersebut. Diskusi yang dipimpin oleh Kanit Pam Obvit Sat Samapta Polres Dumai, Iptu Samuel, dihadiri
Sat Binmas Polres Dumai melaksanakan kegiatan Cooling System Suluh atau Edukasi KamtibmasSat Binmas Polres Dumai melaksanakan kegiatan Cooling System Suluh atau Edukasi Kamtibmas di Ruangan Rapat Kantor LAM Dumai, Jl. Putri Tuju, Kel. Teluk Binjai, Kec. Dumai Timur, (17/9). Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat serta mendukung keberhasilan Operasi Mantap Praja Lancang Kuning 2024 yang digelar oleh Polres Dumai. Acara dihadiri oleh sejumlah tokoh, termasuk Ketua DPH LAM Kota Dumai, Datuk Zamhur Egap, Kasat Binmas Polres Dumai,
Sat Samapta Polres Dumai Laksanakan Kegiatan Cooling System Dalam Rangka OMP Lancang KuningSat Samapta Polres Dumai melaksanakan kegiatan Cooling System dalam rangka Operasi Mantap Praja Lancang Kuning 2024 di Jln. Baru, Kelurahan Bintan, Kecamatan Dumai Kota. Kegiatan ini dilakukan untuk menjaga situasi kondusif menjelang Pemilu 2024 serta mendorong partisipasi aktif masyarakat dalam menjaga ketertiban dan keamanan di wilayah tersebut, (16/9). Dipimpin oleh Kanit Dalmas I Sat Samapta Polres Dumai, Iptu Edi, kegiatan ini berupa Forum Diskusi Group (FDG) bersama masyarakat Kelurahan
Kali Ini Sat Polairud Polres Dumai Agendakan Cooling System di Pelabuhan RoroSat Polairud Polres Dumai mengadakan kegiatan Cooling System di Pelabuhan RORO Bandar Sri Junjungan (BSJ), Jalan Wan Amir, Kelurahan Pangkalan Sesai, Kecamatan Dumai Barat, (18/9). Kegiatan ini merupakan bagian dari Operasi Mantap Praja Lancang Kuning 2024 Polres Dumai, yang bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat menjelang Pemilihan Umum 2024, khususnya di wilayah pesisir Dumai. Kasat Polairud Polres Dumai, AKP Bonardo Purba, S.H., yang mewakili Kapolres Dumai, AKBP Dhovan
Kapolres Dumai Ikut Dalam Agenda Rapat Koordinasi Tentang Kesiapan Pengamanan di Kantor KPUKamis, 19 September 2024, bertempat di Ruangan Media Center Lantai II Kantor KPU Dumai, Jl. Tuanku Tambusai, Kel. Bagan Besar, Kec. Bukit Kapur, Kota Dumai, telah berlangsung Rapat Koordinasi tentang kesiapan pengamanan pada tahapan penetapan dan pengundian nomor urut pasangan calon di wilayah Kota Dumai. Rapat dibuka oleh Ketua KPU Kota Dumai, Zulfan, S.T., yang menyampaikan pentingnya koordinasi dalam tahapan pilkada yang padat. "Dengan tahapan Pilkada yang begitu padat, tentunya kita akan