|
Terpopuler | + |
Tbnewsriau - Bertempat di Kedutaan Rusia, Jakarta, telah berlangsung upacara penyerahan sertifikat pelatihan “Advanced Training for the Anti Drug Units Officers of the Asean Countries Competent Authorities”, (23/1).Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya meningkatkan kompetensi personel kepolisian dalam memerangi kejahatan narkoba di kawasan ASEAN.Dalam upacara tersebut, sertifikat pelatihan diserahkan langsung oleh Duta Besar Rusia untuk Indonesia, Sergei Tolchenov, kepada sejumlah
Komitmen Polres Dumai Untuk Lebih Dekat Dengan MasyarakatTbnewsriau - Polsek Dumai Barat melaksanakan kegiatan Jumat Curhat, bertempat di Komplek Pasar Tradisional KDC, Jl. Ratu Sima, Kelurahan Ratu Sima, Kecamatan Dumai Selatan,Jumat (24/1/2025).Kegiatan ini dihadiri oleh Kanit Binmas Polsek Dumai Barat, AKP A. Sihite, mewakili Kapolres Dumai AKBP Hardi Dinata H., S.I.K., M.M.Dalam kegiatan tersebut, AKP A. Sihite menjelaskan bahwa Jumat Curhat merupakan wadah komunikasi antara kepolisian dan masyarakat guna mendengarkan langsung aspirasi, keluhan,
Kapolres Dumai Pimpin Pengecekan Kendaraan DinasTbnewsriau - Kapolres Dumai, AKBP Hardi Dinata H., S.I.K., M.M, memimpin langsung pengecekan kendaraan dinas milik Polres dan Polsek jajaran, bertempat di halaman kantor Polres Dumai, Sabtu (25/1/2025).Pengecekan ini dilakukan bersama Wakapolres Dumai, Kompol Rahmatsyah, S.Kom., S.I.K., M.H dan dihadiri oleh para Kabag, Kasat, Kasi, serta seluruh pemegang kendaraan dinas di jajaran Polres Dumai.Kapolres Dumai menegaskan pentingnya pengecekan kendaraan dinas untuk memastikan kesiapan operasional
Polres Siak Gelar Patroli Minggu Kasih dan Patroli Kamtibmas, Tingkatkan Keamanan di Wilayah Hukum SiakTbnewsriau - Polres Siak terus berupaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah hukumnya. Pada hari Minggu (26/01/2025), Polres Siak menggelar patroli skala besar yang menyasar berbagai lokasi strategis, mulai dari tempat ibadah hingga fasilitas umum.Salah satu fokus utama patroli adalah pelaksanaan Patroli Minggu Kasih. Kegiatan ini menyasar sejumlah gereja dan tempat ibadah lainnya, seperti Gereja HKBP Zamrud di Kecamatan Dayun dan Klenteng Hock Siu Kiong di
Polsek Kempas Gelar Jumat Curhat Jelang Peringatan Isra' Mi'raj, Wujudkan Kerukunan dan KedamaianTbnewsriau - Dalam rangka menyambut peringatan Isra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW, Polsek Kempas menggelar kegiatan "Jumat Curhat" bersama masyarakat Desa Sungai Gantang Kec. Kempas pada Jumat (24/01/2025). Kegiatan ini berlangsung di Warung Juragan, yang dihadiri oleh tokoh agama, tokoh masyarakat, serta masyarakat setempat.Kapolsek Kempas melalui Kanit Binmas IPTU Saliman menyampaikan bahwa Jumat Curhat adalah inisiatif Polsek untuk mendekatkan diri dengan masyarakat, sekaligus sebagai momen
Polres Kuansing Gelar Patroli Skala Besar, Pastikan Kamtibmas Aman Selama Libur PanjangTbnewsriau - Dalam rangka menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang kondusif selama libur panjang, Polres Kuantan Singingi (Kuansing) menggelar kegiatan Patroli Skala Besar pada Minggu (25/1/2025) Kegiatan ini diawali dengan Apel Kompi Siaga I Polres Kuansing pada pukul 20.30 WIB di Mapolres Kuansing dan dipimpin langsung oleh Kapolres Kuansing, AKBP Angga F. Herlambang, S.I.K., S.H.Patroli Skala Besar dilaksanakan sebagai upaya antisipasi terhadap potensi gangguan