Camat Rengat Patroli Bersama Polisi Dan Dinas Kesehatan Cegah CoronaCamat Rengat Patroli Bersama Polisi Dan Dinas Kesehatan Cegah Corona
Kamis 19 Maret 2020, 21:16 WIB
Mitra Polisi

TribratanewsRiau - Sosialisasi pencegahan penularan virus Corona. Sustiono, Camat Rengat, Kabupaten Indragiri Hulu, Riau gandeng Puskesman setempat dan Satuan Binmas Polres Inhu, untuk melakukan patroli keliling di Kelurahan Kombesko. Hal ini bertujuan untuk menghimbau kepada masyarakat agar terhindar dari penularan wabah infeksi COVID-19.Giat tersebut berlangsung pada Kamis (19/3/20) sekira pukul 14:00 WIB. Dengan sasaran patroli itu di lima desa dan tiga kelurahan yang terbagi dua tempat

Selengkapnya

Polsek Bersama Koramil 03 Tempuling Gotong Royong Bersihkan Masjid Jasmi Nurul HidayahPolsek Bersama Koramil 03 Tempuling Gotong Royong Bersihkan Masjid Jasmi Nurul Hidayah
Sabtu 14 Maret 2020, 23:16 WIB
Mitra Polisi

TribratanewsRiau - Kapolsek Tempuling AKP Subagja SH bersama jajaran dan personil Koramil 03 Tempuling dan masyarakat serta pengurus Masjid Jami Nurul Hidayah Jalan Merdeka RT 02 kelurahan Sungai Salak Kecamatan Tempuling melaksanakan kegiatan gotong royong, Sabtu (14/3) sekira jam 8:30 WIB.Pembersihan areal pekarangan masjid dan fasilitas ibadah di dalam ruangan masjid.Tujuan di laksanakan giat gotong royong menurut Kapolsek Tempuling AKP Subagja SH adalah memang bahagian daripada program

Selengkapnya

Lanal Dumai Gagalkan Penyeludupan Ratusan Handphone Batam Tujuan BengkalisLanal Dumai Gagalkan Penyeludupan Ratusan Handphone Batam Tujuan Bengkalis
Sabtu 14 Maret 2020, 21:19 WIB
Mitra Polisi

TribratanewsRiau - Tim Fleet One Quick Rensponse (F1QR) Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Dumai berhasil menggagalkan penyelundupan ratusan unit telepon seluler ilegal asal Batam.Penggagalan tersebut pada Selasa, 10 Maret 2020 sekiranya pukul 13.30 WIB di Pelabuhan Bandar Sri Laksamana, Kabupaten Bengkalis.Sebelumnya informasi tersebut didapatkan oleh F1QR Lanal Dumai dar agen di lapangan, bahwa akan ada penyelundupan ponsel ilegal dari Batam menuju Bengkalis melalui jalur laut. Dengan

Selengkapnya

Polsek Bantan Bersama MTsN 2 Bersama Laksanakan Gerakan Bersih Hidup SehatPolsek Bantan Bersama MTsN 2 Bersama Laksanakan Gerakan Bersih Hidup Sehat
Sabtu 14 Maret 2020, 21:13 WIB
Mitra Polisi

TribratanewsRiau - Dalam rangka peduli lingkungan bersih dan pencegahan terhadap penyebaran Virus Corona (Covid - 19), Kapolsek Bantan beserta jajarannya melakukan kegiatan gotong royong bersama bersama Sekolah MTSN 2 Bantan. Sabtu (14/03).Dalam wawancaranya Kapolsek Bantan AKP Indra Lukmana Prabowo, SH.SIK menjelaskan bahwa pihaknya hari ini melakukan kegiatan gotong royong bersama Guru dan Murid MTSN 2 Bantan."Dalam upaya menjaga lingkungan yang bersih, kami berharap juga dengan kegiatan

Selengkapnya

Ajak Masyarakat Hidup Bersih Sehat, Polres Bengkalis Gelar Gotong Royong Ajak Masyarakat Hidup Bersih Sehat, Polres Bengkalis Gelar Gotong Royong
Sabtu 14 Maret 2020, 20:41 WIB
Mitra Polisi

TribratanewsRiau - paya menciptakan Lingkungan bersih dan Sehat, Jajaran Polres Bengkalis, dan satuan samping serta lintas sektoral Gelar Gotong Royong, kerja bakti serentak ditempat Umum dan Rumah ibadah. Sabtu (14/03) pukul 09.30 Wib.Kegiatan yang melibatkan sebanyak 166 orang yang terdiri dari Kapolres Bengkalis AKBP Sigit Adiwuryanto SIK, MH, serta waka polres Bengkalis, seluruh PJU polres Bengkalis, Para Perwira, Bintara serta ASN Polres Bengkalis, Perwakilan Pers Kodim 0303/

Selengkapnya

Polsek Pinggir Bersama Dinas Kesehatan Ajak Masyarakat Bersih SehatPolsek Pinggir Bersama Dinas Kesehatan Ajak Masyarakat Bersih Sehat
Sabtu 14 Maret 2020, 20:38 WIB
Mitra Polisi

TribratanewsRiau - Dalam menanggapi wabah penyakit khususnya Virus Corona yang akhir-akhir ini sangat banyak diperbincangkan publik, baik di media elektronik dan cetak, terlebih di media sosial. Polsek Pinggir melaksanakan kegiatan bersama aksi bersih – bersih, kerja bakti dan sosialisasi pencegahan terjangkitnya Virus corona di Wilayah Kecamatan Pinggir Kab. Bengkalis, pada hari Sabtu tanggal 14 Maret 2020 sekira pukul 13.30 Wib.Kegiatan ini dilaksanakan sebanyak 45 orang, yang

Selengkapnya

Scroll to top