Hari Kedua Pendaftaran Paslon ke KPU Rohul, Kapolres: Berjalan Aman dan KondusifHari Kedua Pendaftaran Paslon ke KPU Rohul, Kapolres: Berjalan Aman dan Kondusif
Kamis 29 Agustus 2024, 20:14 WIB
Giat Ops

tribratanews.polri.riau.go.id -- Tahapan pendaftaran pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati (Wabup) pada pelaksanaan Pilkada 2024 bertempat di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Rokan Hulu (Rohul) yang dimulai 27-29 Agustus 2024, mendapat pengamanan dari Polres Rokan Hulu.   Sebanyak 150 personel dari seluruh satuan di Polres Rohul diturunkan dengan berpakaian lengkap dan preman di seputaran Kantor KPU dan Taman Kota Pasirpengaraian untuk memastikan tahapan pendaftaran paslon

Selengkapnya

Sebagai Langkah Pengamanan Pilkada 2024,Polres Rohul Gelar Latihan Pra Operasi Mantap Praja Lancang KuningSebagai Langkah Pengamanan Pilkada 2024,Polres Rohul Gelar Latihan Pra Operasi Mantap Praja Lancang Kuning
Kamis 29 Agustus 2024, 16:25 WIB
Giat Ops

tribratanews.polri.riau.go.id -- Dalam rangka pengamanan pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Rokan Hulu (Rohul) Tahun 2024, Polres melaksanakan pelatihan Pra Operasi Mantap Praja Lancang Kuning Tahun 2024 di Hall Masjid Islamic Center Rohul,Kamis (22/08/2024).   Dalam kegiatan hadir Kaban Kesbangpol Rohul Suharman Nasution S.Pi,MM, Ketua KPU Rohul Cepi Abdul Husen, S.Pd,MM, Perwakilan Polres dan Polsek Rohul. Pelatihan yang terbagi untuk kelas A dan B dan dilaksanakan selama 2 hari (22-23)

Selengkapnya

Cooling System Jelang Pilkada Tahun 2024, Personel Polsek Kuindra Ajak Warga Tetap RukunCooling System Jelang Pilkada Tahun 2024, Personel Polsek Kuindra Ajak Warga Tetap Rukun
Kamis 29 Agustus 2024, 16:11 WIB
Giat Ops

tribratanews.riau.go.id -- Upaya mencegah serta mengantisipasi gangguan Kamtibmas menjelang pelaksanaan Pilkada serentak tahun 2024 di kabupaten Indragiri Hilir(Inhil) gencar dilaksanakan Kepolisian Sektor (Polsek) Kuala Indragiri (Kuindra).   Kali ini, Personel Polsek Kuindra, Bripka Hendra Arif, SH., Brigadir Muhammad Indris dan Bripda Celvin Juanda, menyambangi warga pasar Sapat, kelurahan Sapat untuk menyampaikan himbauan Pilkada Damai, Kamis (29/8/2024). Kapolsek Kuindra AKP

Selengkapnya

Pimpin Gelar Pasukan Pilkada, Kapolres Kep Meranti Tekankan Netralitas, Koordinasi & KolaborasiPimpin Gelar Pasukan Pilkada, Kapolres Kep Meranti Tekankan Netralitas, Koordinasi & Kolaborasi
Kamis 29 Agustus 2024, 00:31 WIB
Giat Ops

tribratanews.riau.polri.go.id - Polres Kepulauan Meranti melaksanakan Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Praja tahun 2024 dalam rangka mengecek kesiapan personel menjelang Pilkada serentak, rabu (28/08/2024) di Mapolres Jalan Gogok Darussalam, Kecamatan Tebing Tinggi Barat. Dalam giat tersebut Kapolres Kepulauan Meranti, AKBP Kurnia Setyawan dalam amanatnya membacakan arahan Kepala Kepolisian Republik Indonesia. Kapolres juga menjelaskan bahwa Operasi Mantap Praja LK-2024 adalah bentuk kesiapan

Selengkapnya

Polres Kuansing Lakukan Koordinasi dan Cooling System dengan Tim Pemenangan Balon Bupati dan Wakil Bupati Jelang Pendaftaran Pilkada 2024Polres Kuansing Lakukan Koordinasi dan Cooling System dengan Tim Pemenangan Balon Bupati dan Wakil Bupati Jelang Pendaftaran Pilkada 2024
Kamis 29 Agustus 2024, 00:24 WIB
Giat Ops

tribratanews.riau.polri.go.id - Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) menjelang pendaftaran bakal calon (balon) Bupati dan Wakil Bupati Kuantan Singingi (Kuansing) pada Pilkada Serentak 2024, Satuan Intelkam Polres Kuansing melakukan serangkaian koordinasi dan kegiatan cooling system ke sejumlah sekretariat pemenangan pasangan balon pada Rabu (28/8/2024). Kapolres Kuansing AKBP Pangucap Priyo Soegito, S.I.K., M.H., melalui Kasat Intelkam Polres Kuansing,

Selengkapnya

Kapolres Kuansing Berikan Arahan Strategis Jelang Operasi Mantap Praja Lancang Kuning 2024Kapolres Kuansing Berikan Arahan Strategis Jelang Operasi Mantap Praja Lancang Kuning 2024
Rabu 28 Agustus 2024, 23:57 WIB
Giat Ops

tribratanews.riau.polri.go.id - Menjelang pelaksanaan Operasi Mantap Praja Lancang Kuning 2024, Kapolres Kuansing, AKBP Pangucap Priyo Soegito, S.I.K., M.H., memberikan arahan dan penekanan penting kepada seluruh personel yang terlibat dalam operasi tersebut. Acara pengarahan ini dilaksanakan pada Rabu, (28/8/2024) di ruang Rupatama Polres Kuansing, dengan dihadiri oleh sejumlah pejabat penting di jajaran Polres Kuansing. Hadir dalam kegiatan tersebut Wakapolres Kuansing, KOMPOL Robet Arizal,

Selengkapnya

Scroll to top