Polres Meranti Simulasi Atasi Rusuh Pilkada Serentak 2024Polres Meranti Simulasi Atasi Rusuh Pilkada Serentak 2024
Senin 26 Agustus 2024, 23:06 WIB
Giat Ops

tribratanews.riau.polri.go.id - Polres Kepulauan Meranti menggelar simulasi mengatasi terjadinya kerusuhan saat Pilkada Serentak 2024. Simulasi Sistem Pengamanan Kota (Sispamkota) ini sebagai bentuk pelatihan untuk mematangkan kesiapan pengamanan. Tim aparat keamanan berhasil memukul mundur massa serta mengamankan sejumlah orang yang dianggap jadi propokator kerusuhan. Kegiatan itu bertujuan untuk menjaga kamtibmas serta menyiapkan seluruh komponen, baik personel maupun peralatan dalam

Selengkapnya

Polres Kuansing Siapkan Personel Khusus untuk Ciptakan Pilkada 2024 yang Aman dan DamaiPolres Kuansing Siapkan Personel Khusus untuk Ciptakan Pilkada 2024 yang Aman dan Damai
Senin 26 Agustus 2024, 22:54 WIB
Giat Ops

tribratanews.riau.polri.go.id - Dalam rangka memastikan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 berjalan aman dan damai, Polres Kuantan Singingi (Kuansing) telah menyiapkan personel khusus untuk mengawal pasangan calon bupati dan wakil bupati, serta komisioner KPU dan Bawaslu. Kapolres Kuansing, AKBP Pangucap Priyo Soegito, S.IK, MH, mengungkapkan bahwa pihaknya telah melakukan serangkaian pelatihan intensif bagi personel yang akan ditugaskan dalam pengawalan tersebut. "Kami sudah melakukan

Selengkapnya

Polres Kuansing Gelar Gladi Bersih Simulasi Pengamanan Dalam Rangka Operasi Mantap PrajaPolres Kuansing Gelar Gladi Bersih Simulasi Pengamanan Dalam Rangka Operasi Mantap Praja
Senin 26 Agustus 2024, 22:49 WIB
Giat Ops

tribratanews.riau.polri.go.id - Polres Kuansing menggelar gladi bersih simulasi pengamanan dalam rangka persiapan Operasi Mantap Praja Tahun 2024. Kegiatan yang berlangsung di Jalan Rusdy S. Abrus, Kecamatan Kuantan Tengah, Kabupaten Kuansing, Senin (26/8/2024) dimulai pada pukul 09.15 WIB dan dipimpin langsung oleh Kapolres Kuansing AKBP Pangucap Priyo Soegito, S.I.K., M.H. Gladi bersih ini dihadiri oleh berbagai pejabat penting dari jajaran Polres Kuansing, termasuk Wakapolres Kuansing

Selengkapnya

Jelang Pemilukada 2024, Sekdaprov Riau Minta Tokoh Agama Edukasi Masyarakat Kondisi Geopolitik Saat IniJelang Pemilukada 2024, Sekdaprov Riau Minta Tokoh Agama Edukasi Masyarakat Kondisi Geopolitik Saat Ini
Senin 26 Agustus 2024, 20:13 WIB
Giat Ops

tribratanews.riau.polri.go.id --Guna mengantisipasi adanya potensi ancaman perpecahan ditengah-tengah masyarakat, pada masa pemilihan umum kepala daerah (Pemilukada) tahun 2024.   Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Riau, SF Hariyanto menghimbau agar seluruh tokoh agama di Provinsi Riau dapat membantu pemerintah dalam mengedukasi masyarakat mengenai kondisi geopolitik yang sedang berkembang di Riau pada saat ini. Hal tersebut disampaikan SF Hariyanto saat menghadiri acara ramah tamah

Selengkapnya

Polres Pelalawan Gelar Rapat Eksternal Jelang Pilkada Pelalawan 2024Polres Pelalawan Gelar Rapat Eksternal Jelang Pilkada Pelalawan 2024
Kamis 08 Agustus 2024, 09:21 WIB
Giat Ops

Tbnewsriau - Menjelang pelaksanaan Operasi Mantap Praja Lancang Kuning 2024 untuk Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Pelalawan. Polres Pelalawan mengadakan Rapat Eksternal di Aula Teluk Meranti pada Rabu, 07 Agustus 2024.Rapat dipimpin oleh Kapolres Pelalawan AKBP Afrizal Asri SIK, didampingi oleh Forkopimda dan kepala instansi terkait. Tampak hadir Ketua Pengadilan Negeri Kabupaten Pelalawan di wakili oleh Hakim Muda Alvin Ramadhan Noer, SH. MH, Kajari Kabupaten Pelalawan diwakilkan

Selengkapnya

Kapolres Pelalawan Ajak Bawaslu Ciptakan Pilkada Aman dan KondusifKapolres Pelalawan Ajak Bawaslu Ciptakan Pilkada Aman dan Kondusif
Kamis 08 Agustus 2024, 09:12 WIB
Giat Ops

Tbnewsriau - Menciptakan suasana Kabupaten Pelalawan yang aman dan kondusif terutama jelang Pelaksanaan Pilkada Kabupaten Pelalawan tahun 2024, Kapolres Pelalawan laksanakan silaturahmi bersama Bawaslu kabupaten Pelalawan, bertempat di Ruang kerja Kapolres Pelalawan Jumat (2/8/2024) pukul 14.30 Wib.Kehadiran Rombongan Bawaslu Kabupaten Pelalawan dipimpin oleh Ketua Bawaslu Kabupaten Pelalawan Andrizal., S.Sos didampingi Komisioner Bawaslu, Divisi Pencegahan Parmas dan Humas Rida Nurkisawan,

Selengkapnya

Scroll to top