Anak Tukang Pijit “Tunanetra” Lulus Seleksi Bintara Polri 2018Anak Tukang Pijit “Tunanetra” Lulus Seleksi Bintara Polri 2018
Senin 06 Agustus 2018, 22:32 WIB
Humanis

Tribratanewsriau - Syambasri, seorang tukang pijit tunanetra tak kuasa menahan tangis kala anak laki-lakinya Muhammad Abdul Dannil lulus penerimaan calon bintara 2018 di Kepolisian Daerah Riau. Pria berusia 60 tahun tersebut mengaku kelulusan anaknya merupakan sebuah anugerah dan membuktikan kerja keras pantang menyerah dalam mengejar cita-cita. Awalnya, Abdul Dannil sempat tidak percaya diri untuk mendaftar sebagai anggota Kepolisian . Karena banyak yang bilang untuk menjadi polisi

Selengkapnya

Wakapolda Riau Pimpim Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian 2 Personil Pamen Polda RiauWakapolda Riau Pimpim Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian 2 Personil Pamen Polda Riau
Senin 06 Agustus 2018, 19:19 WIB
Humanis

Tribratanewsriau - Dua Orang personil perwira menengah Polda Riau mendapat kenaikan pangkat pengabdian pagi ini, Senin (6/8/2018).Upacara kenaikan pangkat pengabdian ini dilaksanakan di Halaman Mapolda Riau, Jalan Jenderal Sudirman - Pekanbaru, yang di pimpin oleh Wakapolda Riau Brigjen Pol Drs. H.E Permadi M.H. Adapun personel yang mendapatkan kenaikan pangkat pengabdian sebanyak  2 ( dua ) personel, yaitu dari Kompol ke AKBP atas nama AKBP Ali Dahmar Siregar, jabatan gadik madya SPN

Selengkapnya

Kebahagiaan Nenek Rosma Dikunjungi Tim Jumat Barokah Polresta PekanbaruKebahagiaan Nenek Rosma Dikunjungi Tim Jumat Barokah Polresta Pekanbaru
Jumat 03 Agustus 2018, 19:29 WIB
Humanis

Tbnewsriau - Rosma Asmar, berusia 60 tahun ini merasa bahagia dapat kunjungan dari Tim Jumat Barokah Polresta Pekanbaru, Jumat siang (3/8/2018) di rumahnya, jalan Karya 1 Blok I RW 13 Kelurahan Air Dingin, Kecamatan Bukitraya, Pekanbaru.Saat Nenek Rosma bercerita tentang dirinya yang telah lama ditinggal wafat suaminya bernama Asmar, ia pun sedih."Suami sudah meninggal, anak saya tidak ada," kata nenek Rosma.Walau hidup sebatang kara di pemukiman perumahan, nenek Rosma ini terus berjuang

Selengkapnya

Sosialisasi Tentang Zakat Oleh Baznas di Polres Kampar.Sosialisasi Tentang Zakat Oleh Baznas di Polres Kampar.
Rabu 01 Agustus 2018, 16:35 WIB
Humanis

tribratanewsriau.com - Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) kunjungi Polres Kampar sekaligus berikan sosialisasi tentang zakat yang dilaksanakan di gedung serba guna Polres Kampar pada hari Rabu 01/08/2018 pukul 09.30 wib.Kapolres Kampar AKBP Andri Ananta Yudhistira,S.I.K, M.H yang membuka acara sekaligus memberikan arahan kepada personil yang mengikuti Kegiatan Sosialisasi dan selanjutnya beliau juga mengucapkan terima kasih Kepada Tim Baznas baik dari Provinsi Riau maupun dari

Selengkapnya

Kapolres Kampar Pimpin Upacara Pemakaman Jenazah Almarhum Bharatu (Anumarta) Raji Nasya SitompulKapolres Kampar Pimpin Upacara Pemakaman Jenazah Almarhum Bharatu (Anumarta) Raji Nasya Sitompul
Selasa 31 Juli 2018, 22:50 WIB
Humanis

Tribratanewsriau - Pada hari selasa (31/7/2018) sekira pukul 07.30 Wib telah dilaksanakan Upacara Pepasan dan  Penyerahan Jenazah Almarhum Bharatu Anumerta Rajinasyah Sitompul Anggota Resimen 1 Pasukan Pelopor Brimob Kepada Kepolisian Republik Indonesia dlm hal ini Di Wakili oleh Kapolres Kampar AKBP Andri Ananta Yudhistira S.I.K,. MH. di Rumah Duka jl.Let Boyak. Bangkinang Kab KamparAcara peyerahan jenazah Bharatu ( Anumerta) Raji Nasya Sitompul dari pihak keluarga ke pihak Polri untuk di

Selengkapnya

SPN Polda Riau Mulai Di Kerjakan Pada Lahan Seluas 28 Ha Di Kab. KamparSPN Polda Riau Mulai Di Kerjakan Pada Lahan Seluas 28 Ha Di Kab. Kampar
Selasa 31 Juli 2018, 16:12 WIB
Humanis

Tribratanewsriau - Pembangunan Sekolah Polisi Negara Polda Riau sudah mulai kerjakan hari ini, Selasa (31/7/2018). Dimulainya pembangunan ditandai dengan peletakan batu pertama oleh Kapolda Riau, Irjen Pol Nandang M.H bersama Wakil Bupati Kab. Kampar didampingi Pejabat Utama Polda Riau dan Forkopimda Kab. Kampar.Pembangunan SPN yang baru berada di daerah Desa Sungai Pinang, Kecamatan Tambang, Kabupaten Kampar. Dalam hal ini, pembangunan SPN yang baru karena tempat SPN yang lama diperuntukkan

Selengkapnya

Scroll to top