Wakapolda Riau Pimpin Upacara Pelepasan Wisata Berburu Perbakin Provinsi Riau

Wakapolda Riau Pimpin Upacara Pelepasan Wisata Berburu Perbakin Provinsi Riau


Kamis 16 November 2017 17:01:10 WIB
TBnewsriau- Wakapolda Riau Brigjen Pol Drs Ermi Widyatno Buka Upacara Pelepasan Wisata Berburu Perbakin Provinsi Riau bertempat di Lapangan Spn Pekanbaru (16/11/2017).

Turut Hadir Ketua Perbankin Provinsi Riau Bapak Dedy Handoko, Dir Binmas Polda Riau beserta pejabat utama lain nya.

Adapun 4 Daerah yang menjadi wisata berburu Perbankin Provinsi Diantaranya Kabupaten Rohul, Pelalawan, Kuansing dan Inhu.

Dalam Pembukaan Wisata Berburu ini Wakapolda Riau menyampaikan kepada para peserta untuk tetap menjaga Lingkungan diantaranya
Lingkungan Manusia dan Sekitarnya dimana pada saat melaksanakan wisata berburu harus dilakukan secara hati-hati.

Kemudian Wakapolda Riau juga menyampaikan untuk selalu menjaga keselamatan diri sendiri, keselamatan kelompok dan keselamatan yang lain nya.

Dalam Kegiatan ini jumlah peserta yang hadir dalam wisata berburu ini berjumlah 150 peserta.


Scroll to top